
NOTULA – Tak rela kalau kalah hanya karena selisih tipis di poling dukungan, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang, Dr Made Arya Wedanthara SH MSi, mengimbau warga Arema, Arek Malang, untuk memberikan dukungan maksimal bagi wakil Malang Raya di pentas POP Academy Indosiar, Agnes Cefira Merceila, yang malam ini, pukul 20.00 WIB, tampil di Winner Concert Grand Final Pop Academy Indosiar.
“Kepada staf dan jajaran Disparbud Kabupaten Malang sudah saya mintakan atensi agar memberikan dukungan untuk Agnes,” tutur PLt Kepala Bapenda Kabupaten Malang itu. Minggu ( 17/1/21).
Ayo dukung Agnes lewat SMS dan vote di Lazada, caranya:
SMS: Ketik POPA AGNES kirim ke 97288
Aplikasi Lazada, dengan cara klik Vote Agnes https://s.lazada.co.id/s.23T94.